...

Out-of-Home adalah Media Iklan Paling Efektif

Bagi para marketers atau pemilik brand memasang iklan adalah satu satu cara yang paling baik untuk mencapai target yang sudah ditentukan. Berdasarkan survei yang dilakukan Brand & Marketing Institute (BMI) Research dan Iconic menyatakan bahwa iklan yang paling banyak menarik perhatian adalah media luar ruang selain televisi dan digital.

Media Iklan Terbesar dan Menarik

Berdasarkan hasil survei sebelumnya menyatakan bahwa televisi dan media digital masih menjadi pilihan populer dan unggul karena kemampuan audio visual dan jangkauannya yang luas. Dari 1.010 responden di daerah Jabodetabek sekitar 81% masyarakat sadar atas iklan yang ada di luar rumah, satu tingkat di bawah televisi yaitu 83%, sedangkan media online dan cetak masing-masing mencapai 55% dan 20%.

Baca juga: Trend 3D Animasi DOOH

Walaupun biaya iklan terbesar di Indonesia adalah televisi, surat kabar dan majalah. Namun menurut survei, iklan yang paling banyak menarik perhatian adalah media luar ruang, selain televisi dan digital.

Peran Prisma Advertising dalam Industri OOH di Indonesia

Prisma Advertising sebagai perusahaan Out-of-Home di Indonesia yang sudah menjadi top of mind para pemilik brand lokal dan brand mancanegara tentunya menjadi salah satu perusahaan yang dapat menjadi pilihan tepat untuk menjadi partner media luar ruang. Salah satu brand yang sudah memberikan testimoninya adalah DANA Indonesia, dompet digital.

Lihat videonya di sini: Testimoni DANA Indonesia

Selain itu, kini Prisma Advertising semakin melebarkan sayapnya dengan memberikan servis berupa pembuatan konten digital untuk beriklan yang bisa digunakan untuk media lain selain media iklan out-of-home. Servis tersebut adalah sebuah animation studio bernama PiX Animation. Satu brand yang sudah menggunakan servis dari PiX Animation adalah Samsung Indonesia.

SHARE
Share on twitter
Share on facebook
Share on linkedin
Share on whatsapp
Share on telegram

RELATED POST

Seraphinite AcceleratorOptimized by Seraphinite Accelerator
Turns on site high speed to be attractive for people and search engines.